Page 65 - RPJM Kalurahan Pleret Tahun 2021 - 2026
P. 65
Jenis
No Laki-laki Perempuan Jumlah Presentase (%)
Kelompok
4 O 1088 1035 2123 15.26
5 A+ 13 9 22 0.16
6 A- 0 0 0 0
7 B+ 15 5 20 0.14
8 B- 1 0 1 0.01
9 AB+ 10 1 11 0.08
10 AB- 0 2 2 0.01
11 O+ 5 5 10 0.07
12 O- 7 11 18 0.13
13 Tidak Tahu 4143 4079 8222 59.1
Jumlah 6969 6942 13911 100
Belum Mengisi 0 0 0 0
Total 6969 6942 13911 100
Sumber: Pemerintah Kalurahan Pleret (2021)
2.5.1.2.4. Penyandang Cacat
Berdasarkan Tabel 2.43 dapat diketahui bahwa tidak terdapat penyandang cacat
di Kalurahan Pleret, baik itu cacat fisik, cacat netra/buta, cacat rungu/wicara, cacat
mental/jiwa, cacat fisik dan mental maupun cacat lainnya.
Tabel 2.43 Jumlah Penyandang Cacat di Kalurahan Pleret, 2021
No Jenis Kelompok Laki-laki Perempuan Jumlah
1 Cacat Fisik 0 0 0
2 Cacat Netra/Buta 0 0 0
3 Cacat Rungu/Wicara 0 0 0
4 Cacat Mental/Jiwa 0 0 0
Cacat Fisik dan
5 0 0 0
Mental
6 Cacat Lainnya 0 0 0
7 Tidak Cacat 6969 6942 13911
Jumlah 6969 6942 13911
Belum Mengisi 0 0 0
Total 6969 6942 13911
Sumber: Pemerintah Kalurahan Pleret (2021)
RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAH KALURAHAN PLERET
TAHUN 2020-2026
II-46