Page 140 - RPJM Kalurahan Pleret Tahun 2021 - 2026
P. 140
f. Peningkatan ketersediaan air bersih, listrik dan jaringan
telekomunikasi yang merata;
g. Peningkatan sistem penanggulangan bencana melalui
pembangunan insfrastruktur dan pengembangan sumber daya
manusia.
5. Penanggulangan masalah kesejahteraan sosial secara terpadu dan
pencapaian sebagai kabupaten layak anak, ramah perempuan, lansia
dan difabel.
a. Peningkatan kesejahteraan sosial berbasis keluarga;
b. Peningkatan sarana prasarana penanggulangan masalah sosial dan
pengembangan sumber daya tenaga kesejahteraan sosial;
c. Pemberdayaan masyarakat dan relawan untuk peningkatan
kesejahteraan sosial kelompok rentan;
d. Penguatan sistem perlindungan anak dan perempuan;
e. Fasilitas pengembangan ekonomi dan kesejahteraan sosial
kelompok difabel.
4.2.5. Isu Strategis Desa/Kalurahan Pleret
“Desa Digital yang Mandiri, Berbudaya, Sejahtera dan Agamis”
1. Good Governance, Penyelenggaraan pemerintahan Desa/Kalurahan yang bersih,
transparan dan profesional;
2. Smart People, Meningkatkan kualitas sumber daya manusia, masyarakat cerdas dan
religius;
3. Desa digital, Digitalisasi pelayanan publik, informasi dan teknologi desa;
4. PADes, Peningkatan pendapatan asli desa di bidang ekonomi kreatif, pariwisata,
seni, budaya, pertanian, perikanan dan peternakan;
5. Desa Hijau, mewujudkan desa bersih, asri, aman, dan nyaman.
RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA MENENGAN KALURAHAN PLERET IV-21
TAHUN 2021-2026